Pages

Sabtu, 08 Juni 2013

Imbalan dan Hukuman Dalam Organisasi



Sebelum kita masuk kedalam materi mengenai imbalan dalam organisasi ini kita perlu mengetahui arti dari organisasi itu.
 Organisasi merupakan suatu hubungan – hubungan yang terpolakan diantara orang – orang yang berurusan dengan aktifitas-aktifitas ketergantungan yang diarahkan pada suatu tujuan tertentu.
Maka dari itu imbalan sendiri yang dimaksud dalam organisasi ini ialah segala yang kita terima atas apa yang kita berikan kontribusi terhadap organisasi yang kita lakukan. Segala bentuk imbalan yang kita berikan itu biasanya akan memberikan dampak positif bagi kita nantinya dan biasanya imbalan tersebut berupa jasa dari teman organisasi kita juga.
Apabila hukuman sendiri itu ialah merupakan suatu kritikan dari atasan jabatan organisasi pada pihak bawahannya dan biasanya dapat berupa tekanan.



Berikut akan dijelaskan pendapat dari orang-orang mengenai hal tersebut :

  • ·         Ivancevich (1998) Compensation is the Human Resources Management function that deals with every type of reward individuals receive in exchange for performing organization tasks.Kompensasi adalah fungsi manajemen sumber daya manusia yang berkaitan dengan semua bentuk penghargaan yang dijanjikan akan diterima karyawan sebagai imbalan dari pelaksanaan tugas dalam upaya pencapaian tujuan perusahaan.



  • ·         Triton (123:2010) Imbalan adalah satu upaya yang dilakukan oleh manajemen untuk meningkatkan prestasi kerja, motivasi, dan kepuasan kerj para karyawan. Kompensasi dapat berupa upah per jam, hari atau gaji yang bersifat periodik.